Wisata Tebing Lingga (WTL) Suruh Trenggalek
Tuesday, June 4, 2019
Add Comment
Trenggalek, sebuah kabupaten yang terletak di pesisir selatan jawa. Mempunyai beraneka macam potensi dari budaya wisata maupun potensi sumber daya alam selain itu trenggalek juga terkenal akan sentra kripik tempe. Letak daerah trenggalek yang berada di pegunungan kidul ( selatan jawa) menjadikan daerah ditrenggalek berbukit bukit dengan kontur tanah pegunungan yang subur serta berbatuan kapur menjadikan kabupaten trenggalek kaya potensi wisata, bisa dibilang surganya tempat wisata. Dikesempatan lebaran ini ujaey bob akan share ulasan wisata baru di daerah trenggalek yang berbeda dari yang lain.
Tebing lingga merupakan wisata alam yang menawarkan pemandangan tebing bekas tambang diantara perbukitan yang menawan. Wisata ini dibuka sekitar tahun 2018 oleh pokdarwis setempat mulai terkenal awal tahun 2019. Sesuia nama wisatanya gunung lingga merupakan gunung atau bukit yang terbentuk dari batuan padas dengan ketinggian sekitar 360 meter dari permukaan tanah. Bentuk tebingnya yang runcing menjulang sangat tinggi membuat tempat ini beda dari yang lain. Selain tebing Gunung lingga disekitar juga dikelilingi sungai yang mengalir mengelilingi tebing sepanjang 2 kilometer dengan kondisi air yang sangat jernih bersih dan segar sehingga bisa memanjakan pengunjung. Diketinggian tebing oleh pengelola dikasih WTL sebagai icon, selain menawarkan pemandangan WTL juga menawarkan beraneka macam spot foto yang kekinian untuk menarik minat pengunjung. Tidak hanya tebing dan spot foto saja, masih ada lagi yang ditawarkan oleh gunung lingga yaitu kuliner khas daerah, dan ini yang paling saya demen berbau kuliner kuliner.
Namanya sudah wisata pasti setiap pengunjung akan dikenakan biaya masuk ( tiket masuk ) tidak usah khawatir atau bimbang tiket masuk ke tebing lingga sangat murah cuma IDR5000.
Sedang fasilitas yang disediakan di Wisata tebing lingga juga terbilang lengkap meski wisata baru. Beberapa fasilitasnya antara lain gazebo sebagai tempat istirahat, tempat parkir, warung makan, kamar mandi & wc serta mushola kedepanya mungkin akan ada lebih fasilitas fasilitas lain.
Secara administratif wisata tebing lingga atau gunung lingga berada di desa nglebo kecamatan suruh kabupaten trenggalek provinsi jawa timur Indonesia.
Berjarak sekitar 22 kilometer dari pusat kabupaten trenggalek wisata satu ini sangat mudah dijangkau, bisa dengan kendaraan pribadi mobil maupun sepeda motor dengan rute sebagai berikut
Rute dari pusat kabupaten trenggalek langsung saja pacu kendaraan anda menuju ke kecamatan suruh, jika sudah masuk kawasan suruh tanya saja tebing lingga atau gunung lingga desa Nglebo warga daerah sekitar pasti tahu.
Rute dari kota pahlawan surabaya langsung saja menuju kediri - tulungagung - trenggalek, ikuti petunjuk ke JLS hingga sampai di kecamatan suruh. Masuk kawasan suruh bjsa tanya warga lokasi tebing lingga atau gunung lingga pasti dikasih tau.
Contak person untuk pengelola wisata gunung lingga anda bisa menghubungi akun instagram wisata gunung lingga
Call center +62 852-3456-6681
Home Stay +62 852-3299-9303
Tour Guide +62 852-5988-3055
Semoga ulasan serta info ujaey bob bisa bermanfaat untuk destinasi liburan akhir pekan dan liburan hari raya anda. Apabila ingin mengetahui info dengan lebih detail hubungi saja beberapa contak di atas tersebut. Disini says hanya share info saja.
Wisata Tebing Lingga (WTL) Suruh Trenggalek.
foto gunung lingga |
Harga Tiket Masuk, Fasilitas WTL Wisata Tebing Lingga Trenggalek.
Namanya sudah wisata pasti setiap pengunjung akan dikenakan biaya masuk ( tiket masuk ) tidak usah khawatir atau bimbang tiket masuk ke tebing lingga sangat murah cuma IDR5000.
Sedang fasilitas yang disediakan di Wisata tebing lingga juga terbilang lengkap meski wisata baru. Beberapa fasilitasnya antara lain gazebo sebagai tempat istirahat, tempat parkir, warung makan, kamar mandi & wc serta mushola kedepanya mungkin akan ada lebih fasilitas fasilitas lain.
Alamat + Rute Menuju Lokasi Wisata Tebing Lingga.
Secara administratif wisata tebing lingga atau gunung lingga berada di desa nglebo kecamatan suruh kabupaten trenggalek provinsi jawa timur Indonesia.
Berjarak sekitar 22 kilometer dari pusat kabupaten trenggalek wisata satu ini sangat mudah dijangkau, bisa dengan kendaraan pribadi mobil maupun sepeda motor dengan rute sebagai berikut
Rute dari pusat kabupaten trenggalek langsung saja pacu kendaraan anda menuju ke kecamatan suruh, jika sudah masuk kawasan suruh tanya saja tebing lingga atau gunung lingga desa Nglebo warga daerah sekitar pasti tahu.
Rute dari kota pahlawan surabaya langsung saja menuju kediri - tulungagung - trenggalek, ikuti petunjuk ke JLS hingga sampai di kecamatan suruh. Masuk kawasan suruh bjsa tanya warga lokasi tebing lingga atau gunung lingga pasti dikasih tau.
Contak person untuk pengelola wisata gunung lingga anda bisa menghubungi akun instagram wisata gunung lingga
Call center +62 852-3456-6681
Home Stay +62 852-3299-9303
Tour Guide +62 852-5988-3055
Semoga ulasan serta info ujaey bob bisa bermanfaat untuk destinasi liburan akhir pekan dan liburan hari raya anda. Apabila ingin mengetahui info dengan lebih detail hubungi saja beberapa contak di atas tersebut. Disini says hanya share info saja.
0 Response to "Wisata Tebing Lingga (WTL) Suruh Trenggalek"
Post a Comment
Komentar disini jika ada yang di tanyakan atau mau menambahkan informasi